Tugas 3 Pemrograman Berbasis Objek (PBO)

 Definisi

   Dalam grouping object, kita menggunakan Collection yang ada di Java Collections. Dimana, Java Collections adalah framework yang menyediakan sebuah tempat untuk menyimpan dan memanipulasi sekumpulan objek. Adapun kegiatan yang dapat dilakukan pada sebuah data yakni seperti pencarian, pengurutan, memasukkan, menghapus, dapat dilakukan oleh Java Collections. Java Collection secara sederhana merupakan sebuah objek. Kerangka kerja Java Collection menyediakan dalam bentuk interfaces (Set, List, Queue, Deque, dll), sedangkan untuk class (ArrayList, Vector, LinkedList, PriorityQueue, HashSet, LinkedHashSet, TreeSet, dll). 

Array List

Output
Array List dengan Iterasi For

Output

Array List dengan Class
Lalu buatlah class Mahasiswa
Output
Menggabungkan Array List
Output
Pemakaian Fungsi Remove All pada Array List
Output
Pemakaian Fungsi Retain All pada Array List
Output
Linked List
Output
Hash Set
Output
Linked Hash Set


Output
Hash Map
Output
Hash Table

Output

The Auction System
 Berikutnya kita akan membuat auction system atau sistem lelang. Dalam pembuatan project auction setidaknya ada empat class yang dibutuhkan, antara lain:
Auction System merupakan sebuah sistem jual-beli dimana pembeli menawar dengan harga lebih tinggi dari harga awal dan barang atau jasa tersebut akan terjual kepada penawar dengan harga tertinggi.

Dalam program simulasi pelelangan ini, kita haru membuat sebuah objek lelang terlebih dahulu kemudian kita memasukkan barang apa saja yang akan dilelang dan kemudian mendata penawar. Setelah itu, penawar memasukkan nomer barang dan harga yang ditawar. Pelelangan akan selesai setelah objek lelang diclose dan akan menampilkan nama pembeli dan juga harga akhir yang ditawar.

1. Class Bid
2. Class Lot
3. Class Person
4. Class Auction

Cara menjalankan program ini :
  1. Compile seluruh class yang ada untuk memastikan tidak ada error.
  2. Membuat objek dari class Auction dengan klik kanan dan pilih new Auction().

  3. Memasukkan barang lelang dengan klik kanan objek lelang dan pilih enterLot() kemudian masukkan "namaBarang".  

  4. Cek nomer barang yang dilelang dengan klik kanan objek lelang dan pilih showLots().

  5. Mendaftar penawar dengan membuat objek baru dari setiap penawar dengan klik kanan class Person lalu pilih new Person() lalu masukkan identitas penawar (kode dan nama), maka sekarang kita memiliki banyak objek yaitu tempat lelang itu sendiri dan juga para penawar.

  6. Melakukan penawaran dengan klik kanan objek lelang lalu pilih makeABid() lalu masukkan nomer barang, kode penawar, dan harga tawaran.


  7. Tutup pelelangan dengan  klik kanan objek lelang lalu pilih close() maka pelelangan akan selesai dan akan menampilkan secara otomatis nama pembeli dengan barang serta harga yang dibeli.


Comments

Popular posts from this blog

Tugas 2 PBKK

Tugas 3 PBKK

Game Pong dengan Basis Java